Komposisi | Acetaminophen 120mg. Guaiafenesin 25mg. Phenylpropanolamine HCl 3.5mg. Chlorpheniramine Maleate 0.5mg |
Indikasi | Untuk meringankan gejala flu seperti demam. sakit kepala. hidung tersumbat dan bersin-bersin yang disertai batuk |
Dosis | Bayi usia dibawah 1 tahun 3 x sehari ½ sendok takar (2.5 ml). Anak usia 1 – 6 tahun 3 x sehari 1 sendok takar (5 ml). Anak usia 6 – 12 tahun; 3 x sehari 2 sendok takar (10 ml). Dewasa 3 x sehari 4 sendok takar (20 ml) |
Penyajian | sesudah makan |
Perhatian | Hati-hati pada penderita dengan gangguan fungsi hati dan ginjal. glaukoma. hipertrofi prostat. hipertiroid dan retensi urin. Tidak dianjurkan penggunaan pada wanita hamil dan menyusui. kecuali atas petunjuk dokter. Selama minum obat ini tidak boleh mengend |
Efek Samping | Mengantuk. gangguan pencernaan. gangguan psikomotor. takikardi. aritmia. mulut kering. palpitasi. retensi urin. Penggunaan dosis besar dan jangka panjang menyebabkan kerusakan hati. |
Pabrik | CIUBROS FARMA |
Deskripsi | Obat batuk dan pilek anak |