Komposisi | Pyritinol Dihydrochloride Monohydrate 100 mg. |
Indikasi | Untuk keadaan gangguan sirkulasi serebral misalnya : Keadaan setelah trauma otak. keadaan pasca bedah otak. perdarahan otak. proses degenerasi otak. pencegahan terhadap keadaan konfusi dari postnarkotik. keadaan anoxia otak (misalnya diikuti oleh denyut jantung berhenti). |
Dosis | Dewasa : 2 tablet 3 kali sehari. Anak-anak (6-15tahun) : 1 tablet 3 kali sehari |
Penyajian | Tablet sebaiknya ditelan utuh bersama dengan sedikit minuman pada waktu atau sesudah makan. |
Efek Samping | Reaksi alergi. terutama bercak-bercak merah pada kulit. suhu badan meningkat; gangguan pada saluran pencernaan dan hati; gangguan indera pengekapsul; gejala hipereksitasi; reaksi kulit menyerupai pemphigus dan lichen planus. |
Pabrik | Merck |
Deskripsi | Encephabol adalah obat encephalotropik. Obat ini meningkatkan metabolisme otak dan transmisi kolinergik scntral dan menormalkan mikrosirkulasi otak. |