Komposisi | Cisapride |
Indikasi | Gangguan motilitas GI seperti gastroparesis. refluks esofagal pada orang dewasa. Refluks gastroesofagal berat pada anak |
Dosis | Dewasa awal: 3-4 x sehari 5 mg. ditinggikan maks 40 mg/hari. Anak awal: 0.2 mg/kgBB/hari 3-4 x sehari. ditingkatkan maks 0.8 mg/kgBB/hari. tapi tidak lebih dari 20 mg/hari |
Penyajian | 15-30 menit sebelum makan |
Perhatian | Aritmia jantung. aritmia ventrikular. blok AV. disfungsi nodus sinus. gagal jantung kronik. meningkatkan motilitas GI. PPOK. gangguan pernafasan. hamil. laktasi. Dialisis kronik |
Efek Samping | Pusing. muntah. kram abdominal. diare. faringitis. nyeri dada. lemah. nyeri punggung. depresi. dehidrasi. mialgia. dan reaksi hipersensitivitas |
Deskripsi | Ethiprid mengandung senyawa aktif cisapride yang bekerja dengan meningkatkan kecepatan perpindahan esofagus. perut. dan usus selama proses digesti. Cisapride juga meningkatkan kecepatan pengosongan lambung untuk menuju ke usus dan meningkatkan kekuatan sfingter esofagus bagian bawah. Cisapride biasanya digunakan untuk mengobati gejala heartburn di malam hari yang tidak sensitif dengan treatment yang lain. Jika anda lupa minum obat. namun berdekatan dengan jadwal minum obat selanjutnya. lebih baik menunggu sampai jadwal minum obat selanjutnya saja agar tidak jadi dosis ganda. |