Komposisi | flutikason propionat |
Indikasi | Mengatasi peradangan dan gatal-gatal dari dermatosis yang responsif terhadap kortikosteroid |
Dosis | Dermatitis atopik: dioleskan pada luka 1-2 x sehari setelah mandi |
Penyajian | Dioleskan tipis-tipis saja pada bagian yang luka |
Perhatian | Jika muncul iritasi. penggunaan harus dihentikan. Hindari penggunaan pada daerah mata. pada ibu hamil. laktasi. bayi. dan anak |
Efek Samping | Kulit kering. gatal. rasa terbakar. infeksi sekunder. iritasi. erupsi yang menyerupai jerawat. dermatitis. dan miliaria |
Keterangan | Krim Medicort diproduksi oleh PT Surya Dermato Medica Lab. Medicort mengandung flutikason propionat untuk mengatasi peradangan dan gatal-gatal dari dermatosis yang responsif terhadap kortikosteroid. Medicort bersifaf lipofilik dan mempunyai afinitas kuat terhadap reseptor glukokortikoid. |