Pariet merupakan obat yang mengandung zat aktif natrium rabeprazol. yang digunakan untuk mengatasi tukak usus 12 jari aktif. tukak lambung ringan aktif. refluks esofagitis erosif atau ulceratif. Bentuk sediaan Pariet yaitu tablet salut enterik. yang didesain untuk memaksimalkan efektivitas obat dengan mencegah pelepasan obat pada lambung. Pariet diproduksi oleh Eisai.
Komposisi
Na rabeprazole
Indikasi
Tukak duodenum. tukak lambung. GERD. esofagitis
Dosis
Untuk tukak duodenum aktif : 20 mg/hari pada pagi hari selama 4-8 minggu Untuk tukak lambung jinak : 20 mg/hari pada pagi hari selama 6-12 minggu Untuk GERD erosif/ulseratif : 20 mg/hari selama 4-8 minggu. Pemeliharaan : 10-20 mg/hari. tergantung respon pasien Untuk terapi GERD sedang sampai berat : 10 mg/hari pada pasien yang tidak mengalami esofagitis. Untuk eradikasi H. pylori : 20 mg dengan klaritromisin 500 mg dan amoksisilin 1 g. diberikan 2 kali/hari selama 7 hari
Penyajian
Telan utuh. jangan dikunyah/dihancurkan
Perhatian
Singkirkan keganasan sebelum terapi. Terapi jangka panjang harus diawasi secara berkala. Gangguan hati berat. Dosis kumulatif harus dijaga seminimal mungkin. Anak. Monitor fungsi tiroid. Mengganggu kemampuan mengemudi dan menjalankan mesin.
Efek Samping
Sakit kepala. diare. mual. nyeri perut. nyeri non spesifik atau nyeri punggung. rinitis. astenia. kembung. pusing. muntah. gejala menyerupai flu. infeksi. batuk. konstipasi. insomnia
Kemasan
1 Tablet
Pabrik
EISAI
Keterangan
Pariet merupakan obat yang mengandung zat aktif natrium rabeprazol. yang digunakan untuk mengatasi tukak usus 12 jari aktif. tukak lambung ringan aktif. refluks esofagitis erosif atau ulceratif. Bentuk sediaan Pariet yaitu tablet salut enterik. yang didesain untuk memaksimalkan efektivitas obat dengan mencegah pelepasan obat pada lambung. Pariet diproduksi oleh Eisai.